Pada hari Senin 6 Juni 2011 di salah satu sudut kelas pada pelaksanaan Ulangan Kenaikan Kelas th. 2010/2011, terlihat para siswa ( X.D dan XI IPA ) SMAN PUNUNG tengah serius mengerjakan soal . Kelas 10.4 (tes geografi ) , dan kelas XI IPA ( tes Biologi ).

1 komentar:
Selamat dan sukses dalam menempuh Ulangan Kenaikan kelas th. 2010/2011 bagi para siswa kelas X, dan XI SMAN PUNUNG
Posting Komentar